Wawancara Saya V.S ROCKAVANKA

Posted by YZN Kickass! | Posted in | Posted on 00.21

Berikut wawancara saya dengan bli Amoen  via e-mail. enjoy :) 


1. Apa itu ROCKAVANKA?
kata - kata Rockavanka di ambil dr kata Rock = keras and vanka =keinginan
jadi secara singkat rockavanka itu kita artikan dengan "keinginan yang keras"
dmn rockavanka sendiri mempunyai keinginan yg keras untuk maju,,,,,,
di smaping itu fans dr Rockavanka  sendiri  adalah Rockarock yg kita artikan pasukan tempur rockavanka namun selalu cinta damai.

2. Kapan ROCKAVANKA terbentuk?
Terbentuk pada 18 Agustus 2004

3. Siapa saja personil ROCKAVANKA?
-Dicky Roca : Lead gitar, vocal
-Amoen Billy : Bass, backing vocal
--Koyo Zone : Drum

4.Genre ROCKAVANKA?
Genre Rockavanka adalah Punk Rock yg kita campur dengan Rockabilly

5. Album-album ROCKAVANKA apa saja?
Album rockavanka #1 "Kami Merasakannya", Album Rockavanka#2 "Meraih Mimpi"

6. Influence ROCKAVANKA?
Rockavanka influence dari NOFX, Greenday, No Use For Name, Blink 182

7. Siapakah sosok 'om-om' Social Distortion & Superman Is Dead bagi ROCKAVANKA?
kalo dari Social Distortion mereka banyak memberi kita contoh lirik-lirik lagu tentang politik,agama,ras dll.dari style juga kita bnyak di pengaruhi oleh Mike Ness dari Social Distortion.

kalo dari SID mereka selalu support Rockavanka untuk maju,,kita lahir dan besar di Twice Bar,SID juga sering memberi kita saran-saran untuk membentuk team di sebuah band...
 
8. Dari lagu ROCKAVANKA yg berjudul LowRider apa ada hubungan erat antara ROCKAVANKA dgn LowRider?
Hubungan erat pasti ada.. dulu bassis dari Rockavanka ( Amoen Billy ) merupakan ketua Lowrider se Bali, lagu lowrider sendiri di ciptakan oleh Amoen, dan masa pertama kali yg dimiliki rockavanka sblm ada Rockarock adalah pasukan dr lowrider...

9. LowRider jenis apa yg paling di sukai personil ROCKAVANKA?
kebetulan kita main di lowrider 20" ya kita semua ampir semua garap lowrider dulu bersamaan dengan SID,kita main di 20" krn spare part'na mudah di cari....dan asik and nyamanlah pake lowrider 20"radical

10. Pilih Fixie / LowRider? hehehe
wahhh kita LowRider foreverlah.. di samping lowrider kita juga mempunyai Chopper (motor tua)

11. oh iya kemarin ROCKAVANKA hbs tour ya? kemana aja?
ya Rockavanka habis tour dr Surabaya,Bandung and mataram

12. Kota 'tergokil' menurut ROCKAVANKA ?
kota tergokil menurut rockavanka : Denpasar,Surabaya,bandung and Malang

13. Prestasi ROCKAVANKA?
prestasi yg pernah kita dpt di Bali menjadi Best of the best indie band Bali,kita meraih rangking #1 di salah satu radio ternama di Bali,and most chat tangga lagu untuk video klip Rockavanka di rangking #1 selama 5 minggu

14. Apa tanggapan ROCKAVANKA pada demam fixie, BB, kawat gigi, dan pola hidup konsumtif yg meracuni remaja Indonesia sekarang?
kalo demam fixie wajar saja y anak muda sekarang kan kebanyakan mengikuti trend apa yg trend sekarang semuanya mengikuti, tp itu tdk masalh namanya aja orang gowes kan sama-sama naik sepeda,intinya gini aja "apapun sepedanya minumnya teh botol sosro" ahhah,klo BB itu wajar aja,,yg punya uang lebih pasti punya BB krn di sana bnyak hal yg menarik,seperti BBM,,,makanya bnyak anak muda karang pake BB,klo kawat gigi kita kurang begitu paham mungkin fungsinya biar gigi tdk jatuh,,hwkakkkakkakak,klo pola hidup konsumsif untuk remaja ,ya tergantung dari diri kita sendiri aja sekarang,,, klo bisa meniru pola hidup itu ya jalani klo tdk ya biasa aja,...

15. Pesan2 untuk remaja2 Indonesia?
pesan Rockavanka untuk Remaja Indonesia :jadilah remaja yg mengerti perbedaan,jauhi narkoba dan sejenisnya,kalian masi muda dan bisa berkarya dalam bidang apapun jdlah anak bangsa yg berprestasi,,,

16. Oke Last Words?

Sebagai penutup jumpa kita kami dr Rockavanka mengucapkan terimaksih atas kesempatan wawancara via email...kata terahir dr kami : KITA SEMUA SAUDARA TIDAK ADA YANG BERBEDA"

thx 

Amoen Rockavanka


Facebook Personil ROCKAVANKA:
-Amoen Billy : Amoen Kuda Besi Bali
-Dicky Roca : Dicky Roca
-Koyo Zone : Koyoo Rkvanka


CP : 081805320697

















Ecun HBST

Comments (0)

Posting Komentar